Manajemen Sistem Terdistribusi : Layanan Jarak Jauh
Sebuah pengantar
request atau permintaan computer client kepada computer server, dimana computer server akan mengubah permintaan menjadi pesn dan server menjawab atau
mengirim paket sebagai pesan kembali ke client.
2. Sebutkan
dan jelaskan metode yang digunakan dalam layanan jarak jauh
Metode RPC
(Remote Procedure Call) adalah sebuah metode yang memungkinkan kita untuk
mengakses sebuah prosedur yang berada di komputer lain.
Metode
OOP (Object Oriented Programming) adalah suatu metode pemrograman yang berorientasi
kepada objek.
3. Sebutkan
kelebihan dari metode tersebut.
Kelebihan
Metode RPC :
a. Relatif
mudah digunakan : Pemanggilan remote procedure tidak jauh berbeda dibandingkan
pemanggilan local procedure. Sehingga pemrogram dapat berkonsentrasi pada
software logic, tidak perlu memikirkan low level details seperti socket,
marshalling & unmarshalling.
b. Robust
(Sempurna): Sejak th 1980-an RPC telah banyak digunakan dlm pengembangan
mission-critical application yg memerlukan scalability, fault tolerance, &
reliability.
Kelebihan Metode
OOP :
a. OOP
menyediakan struktur modular yang jelas untuk program sehingga OOP sangat bagus
digunakan untuk mendefinisikan tipe data abstrak di mana detil implementasinya
tersembunyi.
b. OOP
akan mempermudah dalam memaintain dan memodifikasi kode yang sudah ada. Objek
yang baru dapat dibuat tanpa mengubah kode yang sudah ada.
c. OOP
menyediakan framework untuk library kode di mana komponen software yang
tersedia dapat dengan mudah diadaptasi dan dimodifikasi oleh programmer. Hal
ini sangat berguna untuk mengembangkan GUI (Graphical User Interfaces).
4. Apa
yang dimakaud dengan Thread dalam layanan jarak jauh.
Thread
adalah sebuah alur control dari sebuah
proses. Thread merupakan unit dasar dari pengunaan CPU yang terdiri dari thread
ID, program counter, register set, dan stack. Sebuah thread berbagi code
segtion dan sumber daya system operasi dengan thread lain yang dimiliki oleh
proses yang sama
5. Tujuan
thread tersebut untuk apa.
Thread
bermanfaat untuk Multithreading yang berguna untuk Multiprocessor dan
Singleprocessor.
·
Kegunaan untuk system
Multiprocessor, adalah :
a. Sebagai
unit pararel atau tingkat granularitas pararelisme.
b. Peningkatan
kinerja disbanding berbasis proses.
·
Kegunaan Multithreading
pada singleprocessor, adalah :
a. Kerja
foreground dan background sekaligus di satu aplikasi.
b. Penanganan
asynchronous processing menjadi lebih baik.
c. Mempercepat
eksekusi program.
d. Pengorganisasian
program menjadi lebih baik.
·
Multicore Programming
Multicore systems mendesak/memaksa para programmer untuk melewati tantangan yang meliputi :
Multicore systems mendesak/memaksa para programmer untuk melewati tantangan yang meliputi :
a. pembagian
aktivitas
b. Saldo/Timbangan
c. Data
yang telah hancur
d. Tetergantungan
Data
e. Pengujian
dan debugging
0 Response to "Manajemen Sistem Terdistribusi : Layanan Jarak Jauh"
Post a Comment